Senin, 18 Februari 2019

WORKSHOP ONLINE SAGUSABLOG

Ini kali kedua saya workshop online "Sagusablog".
Workshop ini merupakan kanal IGI dengan founder Mr. Mung. Diklat ini diberlakukan untuk umum dan anggota IGI dengan gratis. Peserta mendaftar dari grup telegram dan bimbingan secara online di grup telegram, yang kemudian dilanjutkan menyetor tagihan - tagihannya ke SIM Guru Pembelajar IGI, untuk dikoreksi dan dinilai oleh mentor.

Terima kasih IGI dan terkhusus pada founder SAGUSABLOG "Mr Mung" beserta para mentor. Mudah2an ilmu yang diberi dan kami terima menjadi barhokah dan bermanfaat bagi peningkatan peningkatan dunia pendidikan

Untuk sekedar menghibur kita semua dari kejenuhan aktifitas yang mungkinn saja terjadi pada hari ini, marilah kita nonton video berikut


Nah video satu ini sekilas tentang kegiatan literasi di SMPN 1 Labuhan Deli
Simak yaaa... chect it out


Related Posts:

  • PembaTIK 2020 Rumah BelajarPembelajaran Berbasis TIK alias Pembatik Level 1 2020 Gelombang 4 adalah kegiatan yang saya ikuti saat ini. Tanggal pelaksanaan 19 April 2020 s.d… Read More
  • WORKSHOP ONLINE SAGUSABLOGIni kali kedua saya workshop online "Sagusablog". Workshop ini merupakan kanal IGI dengan founder Mr. Mung. Diklat ini diberlakukan untuk umum dan ang… Read More
  • Pembatik Level 4 (Berbagi) 2020 Assalamualaikum warrohmatullahi wa barhokatuhBerbagi cerita tentang perjalanan saya mengikuti PembaTik 2020PembaTIK kepanjangan dari Pembel… Read More

0 comments:

Posting Komentar